Header Ads

SAMBUT DATANGNYA RAMADHAN KOMUNITAS GOEBOEK POESTAKA NDALOENG GELAR PAWAI OBOR


SRJ NEWS - Dalam Menyambut Bulan Suci Ramadhan,Malam Hari ini, Minggu Malam,(13/05/2018).Komunitas Goeboek Poestaka Ndaloeng Menggelar Pawai Obor Dengan Keliling Dusun Limbungsari, Guna meriahkan penyambutan bulan Suci Ramadhan.


Dalam Pawai Obor ini,Masyarakat Sangat Antusias dengan pergelaran Arak - arakkan Pawai obor tersebut, Yang mengililingi Jalan Utama desa Limbungsari.


Adapun acara pawai obor ini digelar guna untuk lebih kusyuk dalam menyambut Suci bulan Ramadhan Ditahun ini.


Abdul Adim sebagai Pembina Komunitas Goeboek Poestaka Ndaloeng menyampaikan , Bahwa dalam acara ini kita sengaja fokuskan untuk penyambutan bulan suci Ramadhan.


"Kita Sengaja Fokuskan kepada menyambut Bulan Suci Ramadhan,kita adakan pawai obor meski hanya kecil - kecilan keliling Dusun saja Untuk memeriahkan Dan Memyambut datangnya Bulan suci Ramadhan". Ujarnya Adim.


Lanjut Adim menjelaskan ,Bahwa sementara ini kita Fukoskan terhadap anak - anak kecil dari tingkat Taman Kanak - kanak(TK) sampai Tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP).Alhamdulillah antusias masyarakat banyak serta respon baik terhadap pawai obor ini.


"Sebenarnya untuk pertama kali ini kita fokuskan terhadap anak kecil saja,namun kedepannya kita mau fokuskan lebih global lagi kepada masyarakat dari berbagai lini sektor".Jelasnya Adim.


Harapan kedepannya semoga saja dusun Limbungsari dan pemuda - pemudanya bisa bergerak Beserta mendukung segala aktifitas yang bersifat positif serta bisa membantu baik dari tenaga,pikiran maupun financial. (Yunk/rif)

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.